Review Mainan Edukasi Anak Murah Kereta Angka
Mainan edukasi anak murah kereta angka adalah sebuah media edukatif yang terbuat dari kayu. Dengan pengecatan yang tidak beracun atau non toxic paint, produk yang satu ini memang sangat bermanfaat untuk anak-anak. Lalu, apa saja sih kelebihan dari mainan ini? Berikut adalah beberapa pengalaman saya ketika memainkan mainan tersebut bersama anak-anak.
Mainan Edukasi Anak Murah Kereta Angka Memperkenalkan Angka
Ya, sesuai dengan namanya, mainan edukasi anak murah kereta angka ini memang memuat angka-angka mulai dari 1-10. Nah, di dalam mainan ini, angka tersebut memiliki warna yang berbeda-beda. Karena itulah, pembelajaran matematika dasar untuk mengenal angka pada anak usia 3 sampai dengan 6 tahun memang bisa berlangsung secara maksimal.
Mainan ini memiliki tingkat keamanan berstandar SNI. Oleh karena itu, memang bisa dikatakan bahwa keunggulannya sangat mumpuni. Bahkan, saya juga bisa membuat anak-anak lebih fokus dalam menyebutkan angka 1-10. Mengapa demikian? Karena mereka juga bisa mengingat bentuk tiga dimensinya dan juga kombinasi warnanya.
Tentu saja, media edukatif ini akan lebih mudah dipahami daripada media dua dimensi seperti poster, flash card, papan magnet dan lain sebagainya. Nah, ini adalah kesempatan bagi orangtua untuk memaksimalkan pengajaran pada anak-anak tentang bagaimana mengenal dan konsep angka secara keseluruhan. Sangat menarik, bukan?
Pelatihan Jenis Alat Transportasi Dengan Kereta Mini
Selain melatih kemampuan matematis dasar yakni mengenal konsep angka, alat transportasi mainan berupa kereta api mini ini akan bisa memperkenalkan bagaimana bentuk dari kereta api yang sebenarnya. Karena memang kereta api ini cukup menarik dan mirip dengan aslinya.
Jadi, kereta api mainan yang membawa angka-angka ini tentunya bisa menjadi mainan yang multifungsi. Mengapa demikian? Karena mainan ini memang dapat mengajarkan beberapa materi sekaligus dibandingkan dengan mainan lainnya. Jadi, jika orangtua membeli mainan ini maka akan lebih hemat karena dapat mengajarkan beberapa hal langsung dari satu media saja.
Kereta api adalah salah satu alat transportasi yang menjadi materi pembelajaran anak pada materi TK di kelas A dan B. Apalagi, di Indonesia ada banyak jenis moda transportasi dan salah satu yang paling dominan. Oleh karenanya, sangat penting untuk menggunakan media yang satu ini untuk mengajarkan pada anak bagaimana nilai dan fungsi dari kereta api sendiri.
Bagaimana Cara Permainannya?
Ketika saya pertama kali melihat mainan edukasi anak murah kereta angka, tidak butuh waktu lama untuk mengerti bagaimana cara kerjanya. Bahkan, anak-anak pun akan tetap bisa memainkannya meskipun tidak didampingi orang tua. Meskipun demikian, tentunya pendampingan akan menyebabkan proses pemahaman anak terhadap konsep dari mainan ini semakin mudah dipahami.
Cara bermainnya ialah dengan menggerakkan kereta yang memiliki roda dari kayu tersebut ke depan dan berputar. Agar anak tertarik, orang tua juga bisa membuatkan lintasan khusus dari kardus atau playmat.
Cara berikutnya adalah dengan menyusun angka-angka yang awalnya tidak beraturan menjadi beraturan. Bahkan, untuk anak-anak yang memiliki tingkat kecerdasan tinggi, sangat mungkin pula dibuat permainan penjumlahan dan pengurangan. Tentunya, dengan kereta yang memiliki banyak angka ini anak-anak juga akan semakin paham dengan materi yang orangtua ajarkan.
Ternyata, bukan hanya mudah dimainkan, tetapi mainan edukasi anak murah kereta angka ini juga sangat mudah dibeli. Cukup membuka website https://www.rumahbocah.com/ atau nomor WA di 0821.3704.9901. Pastikan, Anda mendapatkan pelayanan terbaik seperti saya.